Detail Cantuman Kembali

XML

Pemberdayaan UMK: Wujud Ekonomi Pancasila


Dunia terancam krisis ekonomi yang parah setelah menghadapi pandemi Covid-19 yang belum benar-benar usai. Kekhawatiran terjadinya stagflasi dan pengangguran yang merajalela, serta menurunnya daya beli dan kenaikan suku bunga acuan, tentu akan berdampak luas pada meningkatnya angka pengangguran dan kemiskinan penduduk. Saat resesi ekonomi 1998 maupun 2008, kelompok usaha UMKM dan koperasi menjadi dewa penolong. Mereka menyelamatkan negara ini dari kekacauan ekonomi yang lebih parah lagi. Pertanyaannya, apakah mungkin krisis ekonomi 2023 dapat diatasi oleh UMKM dan koperasi? Kajian pada buku Pemberdayaan UMK: Wujud Ekonomi Pancasila ini sengaja difokuskan untuk kelompok usaha mikro dan kecil (UMK) yang saat ini populasinya 99,90% dari seluruh populasi pelaku ekonomi nasional. Maka, berpikir untuk menyelamatkan kelompok ini di tengah badai krisis adalah langkah tepat untuk mengurangi dampak krisis mendatang sekaligus menjadi jalan keluar untuk meningkatnya angka pemutusan kerja, yang kemungkinan akan mewarnai tahun 2023 nanti.
Rully Indrawan - Personal Name
Rio F. Wilantara - Personal Name
338.642 Ind p
978-623-6232-91-0
338.642
Text
Indonesia
Refika Aditama
2023
Bandung
viii, 164 hlm.: ilus.; 25 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...