Detail Cantuman Kembali

XML

Mencetak Harapan Teknologi 3D Printing Dalam Revolusi Ortotik & Prostetik Anggota Gerak Atas


Buku ini menghadirkan wawasan mendalam tentang teknologi 3D Printing, dengan fokus pada aplikasinya yang revolusioner dalam dunia ortotik dan prostetik. Kami meneliti secara menyeluruh teknologi ini, membedah keunggulannya, risiko yang mungkin timbul, serta mengevaluasi penggunaannya berdasarkan bukti terkini yang dapat dipertanggungjawabkan secara klinis. Di dalamnya terdapat studi kasus, analisis tentang pengaruhnya terhadap kualitas hidup pasien, serta pandangan holistik tentang implikasinya.
Vivid Prety Anggraini - Personal Name
Mochammad Ridwan - Personal Name
Achmad Zaini - Personal Name
665.822
978-623-88783-1-4
665.822
Text
Indonesia
CV. BFS Medika
2023
Sidoarjo
xv,86 hlm,15,5x24 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...