Detail Cantuman Kembali

XML

Pemrograman Basis Data di Matlab dengan MySQL dan Microsoft Access


Buku ini dibuat guna memfasilitasi pengguna Matlab yg ingin membuat aplikasi visual dengan Graphic User Interface (GUI) yg terhubung dengan sistem basis data. Basis data yg dibahas dalam buku ini berbasis dekstop dan web. Microsoft Access yg berbasis dekstop dipilih karena merupakan sistem basis data yg digunakan. Aplikasi yg termasuk dalam paket Microsoft Office ini lebih baik dibanding Microsoft Excel dalam mengelola basis data karena memiliki fasilitas SQL dan sanggup menangani data yg besar melebihi kapasitas Microsoft Excel. Untuk pengguna sistem basis data online, dalam buku ini dibahas aplikasi MySQL yg terkenal dengan fasilitas bantuan XAMPP untuk mengaktifkan server apache. Namun demikian dapat dikembangkan dengan server-server lainnya, selama dapat dikoneksikan dengan Open Database Connectivity (OOBC)
Herlawati - Personal Name
Rahmadya Trias Handayanto - Personal Name
005.74 Han p
978-602-6232-06-9, 9
005.74
Text
Indonesia
Informatika
2016, 2018
Bandung
xii, 178 hlm.: ilus.; 24 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...