Detail Cantuman Kembali

XML

Metodologi Penelitian Kuantitatif : Komunikasi, Ekonomi dan Kebijakan Publik Serta Ilmu-ilmu Sosial Lainnya


Pemahaman yang mendalam terhadap berbagai metode penelitian kuantititatif akan memudahkan dalam memilih masalah penelitian, berteori dan menyusun kerangka berpikir, memilih varian metode, analisis dan menyusun kesimpulan. Disamping itu memahami metode penelitian akan membawa seseorang untuk berpikir secara analitis (deduktif) dan berpikir sintesis (induktif). Aspek penelitian kuantitatif menyajikan secara komprehensif pemebahasan dan sistematika yang menghubungkan antara teori dan praktis, diantaranya adalah filsafat yang mendasari metode, karakterisitk penelitian kuantitatif yang mencakup lingkup, format, ragam, proses dan topik peneltiian, konsep variabel, hipotesis, desain, instrumen dan pengukuran, populasi sampel dan teknik sampling, data, metode pengumpulan data, pengolahan dan analisis data, evaluasi hasil penelitian serta statistik untuk pengolahan hasil penelitian.
Burhan Bungin - Personal Name
2
001.42 Bur m
978-602-7985-01-8
001.42
Text
Indonesia
Kencana
2014
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...