Detail Cantuman Kembali
Manajemen Operasi Lembaga Keuangan Mikro Syariah : Teori dan Praktek
Lembaga keuangan mikro syariah merupakan salah satu institusi keuangan di negara kita yang terbukti bertahan dalam terpaan badai moneter. dalam hitungan angka, total portofolio lembaga keuangan mikro syariah dalam pembiayaan belum terihat signifikan. namun keberadaaanya sangat dirasakan oleh masyarakat grassroot (lapisan bawah) dan terlihat pada laporan beberapa lembaga provider yang memiliki anggota binaan hingga lebih dari 4000 peserta. buku ini hadir untuk memberi dukungan literasi dibidang keuangan mikro syariah dengan membahas beberapa subyek diantaranya adalah perkembagan keuangan mikro diIndonesia, landasan filosofis, skema organisasi dan jenis-jenis produk keuangan syariah, manajemen personalia dan manajemen pembiayaan.
Ahmad Subagyo - Personal Name
1
332.1 Sub m
978-602-318-052-3
332.1
Text
Indonesia
Mitra Wacana Media
2015
Jakarta
vi, 170 hlm.: ilus.; 24 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...