Detail Cantuman Kembali

XML

Analisis Jaringan Komunikasi : Strategi Baru dalam Penelitian Imu Komunikasi dan llmu Sosial Lainnya


Metode Analisis Jaringan Komunikasi merupakan metode yang memfokuskan diri pada data mengenai relasi, konteks relasi dan posisi aktor dalam struktur sosial, dengan demikian penelitian jaringan lebih menekankan diri pada aktor dan relasi diantara aktor. penekanan pada data aktor relasi akan memberikan gambaran mengenai proses terbentuknya fenomena atau peristiwa komunikasi dan aktor yang menentukan dalam struktur komunikasi. selain membahas teori dan analisis jaringan, buku ini juga membahas metode jaringan komunikasi, karakteristik metode jaringan, kelemahan studi jaringan, perkembangan studi jaringan, jaringan sosial vs jaringan komunikasi
Eriyanto - Personal Name
302.2 Eri a
978-602-1186-48-0
302.2
Text
Indonesia
Prenada Media
2014
Jakarta
xvii, 432 hlm.: ilus.; 23,5 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...