Detail Cantuman Kembali
Prinsip Dasar Ekonomi Islam Perspektif Maqashid al-Syariah
Buku prinsip dasar ekonomi islam ini membahas kaidah penting seputar prinsip dasar ekonomi islam dalam perspektif maqashid al-syariah, yaitu perekonomian yang dibangun dengan tujuan untuk membangun dan menjaga kemaslahatan manusia serta tercapainya perlindungan bagi setiap orang pada kehidupan didunia dan diakhirat. Pembahasan dalam buku ini meliputi : konsep dasar ekonomi islam, konsep maqashid al-syariah dan al-mashlahah dalam ekonomi islam, evolusi teori maqashid al-syariah di masa klasik, perkembangan teori maqashid al-syahriah dimasa modern, prinsip dasar produksi dalam ekonomi islam, prinsip dasar distribusi dalam ekonomi islam, prinsip dasar konsumsi dalam ekonomi islam, prinsip dasar mekanisme pasar dalam ekonomi islam, dasar transaksi dalam ekonomi islam, sumberdaya insani dalam ekonomi islam.
297.273 Fau p
978-602-7985-58-2
297.273
Text
Indonesia
Kencana
2014
Jakarta
xvi, 307 hlm.; 20,5 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...