Detail Cantuman Kembali
Media Sosial: Interaksi, Identitas dan Modal Sosial
Buku ini mengupas bagaimana proses bergabungnya seseorang dalam komunitas online, interaksi sosial online yang terjalin dengan sesama anggota komunitas, dan bagaimana modal sosial terbentuk dalam komunitas online kaskus. Buku ini mencoba menggali dan meneliti hal tersebut dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Oleh karena itu, dengan semakin berkembangnya internet maka semakin mewadahi karakteristik masyarakat informasi yang dapat dikembangkan menuju arah yang lebih bermanfaat bagi generasi muda.
Shiefti Dyah Alyusi - Personal Name
1
302.3 Aly m
978-602-422-001-3
302.3
Text
Indonesia
Prenadamedia Group
2016
Jakarta
xiv, 198 hlm.: ilus.; 20,5 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...