Detail Cantuman Kembali

XML

Sains Teknologi Masyarakat: Model Pembelajaran Konstektual Bermuatan Nilai


Buku ini mengulas dengan jelas kaitan antara sains dan teknologi serta manfaatnya bagi masyarakat, melalui model pembelajaran sains teknologi masyarakat. Sehingga masyarakat memiliki pengetahuan yang cukup untuk menilai, memanfaatkan atau menolak produk teknologi yang akan selalu membanjiri negara-negara berkembang.
Bahasan buku ini meliputi sebagai berikut :
1. Perkembangan sains
2. Perkembangan teknologi
3. Interaksi dalam pembelajaran
4. Pembelajaran dan kebutuhan masyarakata
5. Model pembelajaran STS
6. Beberapa skenario pembelajaran
Anna Poedjiadi - Personal Name
1
372.35 Poe s
979-692-479-x
372.35
Text
Indonesia
Remaja Rosdakarya
2019
Bandung
x, 167 hlm.: ilus.; 24 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...