Detail Cantuman Kembali

XML

Melindungi Negara dari Ancaman Neoliberal


Dalam buku ini Erhard Eppler, mantan Menteri kerjasama Pembangunan Internasional (BMZ) Jerman dan salah satu tokoh sentral Partai Sosial Demokrat (SPD), mencoba membuat historiografi tentang negara. Dengan merujuk pada pengalaman Eropa (terutama Jerman) dan Amerika Serikat, Eppler mencoba mengulas bagaimana negara menghadapi masa kebangkitan, kejayaan, dan kejatuhan. Di samping itu, Eppler juga mengulas tentang berbagai wajah negara mulai dari wajah negara yang bengis (malevolent) hingga wajah negara yang lembut dan penuh dengan nilai-nilai moral.

Keseluruhan bahasan dalam buku ini dibungkus oleh tiga tema besar: (1) kebangkitan dan ekspansi negara, terutama pada masa perang, dalam memobilisasi aparat keamanan untuk menjamin keamanan nasional; (2) kebangkitan liberalisme/neo-liberalisme yang mengurangi secara signifikan fungsi dan peran negara; dan (3) kekuatan globalisasi yang mendorong tumbuhnya regionalisme sehingga mengharuskan negara untuk melakukan transformasi sifat, fungsi dan peran.
Erhard Eppler - Personal Name
Makmur Keliat - Personal Name
330.157 Epp m
978-602-8866-00-2
330.157
Text
Indonesia
Friedrich Ebert Stiftung Indonesia
2016
Jakarta
xviii, 344 hlm.; 20 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...