Detail Cantuman Kembali

XML

Mesin-mesin Budidaya Pertanian di Lahan Kering


Para ahli berpendapat pertanian yang tangguh dicirikan oleh kemampuan dalam memanfaatkan sumberdaya yang ada secara optimal, maupun mengatasi segala hambatan dan tantangan yang dihadapi. Jika kita inginkan pertanian modern, yang dimaksudkan adalah petaninya menjadi modern dan pertanian berkembang kearah modern yang progresif dengan terjadinya perbaikan terus menerus atas penggunaan ilmu dan teknologi di dalam kegiatan budidaya pertanian dan peningkatan efisiensi usaha taninya, yaitu penggunaan mesin-mesin pertanian yang dapat meningkatkan produktivitas kerja ini memfokuskan penggunaan mesin-mesin budidaya pertanian di lahan kering dan memberikan ilustrasi penelitian dan pengembangan alat/mesin pertanian di negara maju, elemen penyaluran daya putar sumber penggerak ke alat/mesin pertanian, kapasitas lapang dan cara kerja dari peralatan pertanian dengan data-data dari penelitian di Indonesia mulai dari alat pengolahan tanah, alat dan mesin penanaman dan pemupukan, alat pemberantasan gulma, sprayer dan duster, serta alat dan mesin pemanenan. Sebagai bab penutup diberikan perhitungan dan analisa biaya penggunaan mesin-mesin pertanian dengan data dari kapasitas peralatan pertanian serta pengetahuan mengenai tanah dan data iklim dapat dihitung jumlah peralatan mekanis yang dibutuhkan untuk suatu proyek.
Frans Jusuf Daywin - Personal Name
Imam Hidayat - Personal Name
Radja Godfried Sitompul - Personal Name
631.3 Fra m
978-979-756-325-7
631.3
Text
Indonesia
Graha Ilmu
2008
Yogyakarta
viii, 220 hlm.: ilus.; 23 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...