Detail Cantuman Kembali

XML

Perencanaan Pendidikan: Konsep dan Kajian Pendekatan Manpower Planning


Dalam buku ini akan dijumpai beragam tema di antaranya fenomena penerapan pendekatan manpower planning dalam perencanaan pendidikan, sejarah dan konsep perencanaan pendidikan, konsep pendekatan manpower planning dan penerapannya dalam perencanaan pendidikan serta studi analisis kebutuhan sekolah dengan pendekatan manpower planning berbasis potensi wilayah. Studi analis kebutuhan sekolah yang dihadirkan dalam buku ini memberikan warna yang berbeda dengan buku tema yang serupa lainnya. Selain menghadirkan kajian mengenai proses perencanaan pendidikan dengan pendekatan manpower planning dari Davis, kajian tersebut juga dihasilkan dari sebuah riset yang tentunya pendekatannya lebih disesuaikan dengan kondisi dan realitas daerah.
Johar Permana - Personal Name
Taufani C. Kurniatun - Personal Name
Liah Siti Syarifah - Personal Name
1
371.207 Per p
978-602-446-370-0
371.207
Text
Indonesia
Remaja Rosdakarya
2019
Bandung
xiv, 214 hlm.: ilus.; 25 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...