Detail Cantuman Kembali

XML

Etika Bisnis Syariah


Buku Etika bisnis syariah ini adalah sebagai penambah khazanah keilmuan tentang ekonomi Islam khususnya tentang etika berbisnis yang sesuai dengan prinsip syariah, sehingga dapat dijadikan panduan oleh mahasiswa pada khususnya dan masyarakat luas pada umumnya yang membutuhkannya. Dalam buku ini dibahas materi-materi antara lain: Sejarah, Konsep dasar etika bisnis, Bisnis perspektif Islam, Transaksi bisnis dalam iIslam, Syirkah, Konsep kewirausahaan Islami, Etika produk Islam, Tanggung jawab sosial bagi pelaku bisnis, Tanggung jawab sosial bagi lingkungan, Tanggung jawab sosial bagi kesejahteraan sosial, Persaingan usaha, Etika dalam Internasional bisnis, Peran negara dalam bisnis dan ekonomi
Nur Dinah Fauziah - Personal Name
Muawanah - Personal Name
Sundari - Personal Name
1
174.4 Fau e
978-623-7125-36-5
174.4
Text
Indonesia
Literasi Nusantara
2019
Malang
vi, 131 hlm.: ilus.; 21 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...