Detail Cantuman Kembali

XML

Buku Ajar Akuntansi Keuangan Publik


Satu diantara tujuan penyusunan buku ini adalah untuk memperkaya bacaan akuntansi keuangan publik. Buku ini mencoba menghubungkan pemahaman konsep akuntansi keungan publik dengan dunia praktik utamanya di lingkungan pemerintah daerah. Buku ini membahas secara umum beberapa konsep yang berkembang di sektor publik. Kelebihan pada pembahasan buku ini memfokuskan terhadap aspek pengelolaan keuangan daerah mulai dari perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan penatausahaan, akuntansi dan pelaporan keuangan serta pemeriksaan keuangan dan kinerja pemerintah daerah. Dalam buku ini juga dibahas mengenai beberapa contoh pengelolaan barang daerah. Materi pembahasan buku ini terdiri atas 12 (dua belas) bab. Target pembaca buku ini adalah mahasiswa dan praktisi akuntansi sektor publik.
Sigit Hermawan - Personal Name
Sarwenda Biduri - Personal Name
Ruci Arizanda Rahayu - Personal Name
978-623-6292-35-8
NONE
Elektronik/Digital
Indonesia
UMSIDA Press
2021
Sidoarjo
65 Hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...