Detail Cantuman Kembali
Modul Praktikum Tes Intelegensi
Perilaku intelegen kadangkala melibatkan kemampuan menangani situasi baru secara berhasil. Ketika dihadapkan pada suatu tugasatau persoalan baru, orang harusmerujuk pada pengalaman sebelumnya (prior knowledge) dan mempertimbangkan jenis-jenis respons yang sebelumnya efektif dalam menangani situasi yang serupa. Kemampuan menggeneralisasikan pengalaman-pengalaman sebelumnya secara tepat meningkatkan kemampuan mereka untuk beradaptasi secara cepat dan mengatasi tantangan-tantangan baru.
Nur Habibah - Personal Name
978-623-6081-25-9
NONE
Computer File
Indonesia
UMSIDA Press
2021
Sidoarjo
45 Hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...