Detail Cantuman Kembali

XML

Komunikasi dalam Praktik Kebidanan


Komunikasi merupakan proses yang sangat khusus dan paling berarti dari perilaku seseorang. Dalam kehidupan sehari-hari, setiap individu melakukan proses komunikasi. Setiap individu perlu memahami konsep dan proses komunikasi untuk meningkatkan hubungan antarmanusia dan mencegah kesalahpahaman yang mungkin terjadi.Bidan merupakan salah satu bagian dari tim kesehatan yang paling sering bersinggungan dengan manusia lainnya. Oleh karena itu, keterampilan komunikasi yang baik dan tepat sangat diperlukan dalam memberikan asuhan kebidanan.Buku ini disusun untuk menuntun penerapan komunikasi interpersonal dan konseling dalam lingkup praktik kebidanan dengan memperhatikan aspek budaya yang didasari dengan filosofi, etikolegal, keilmuan yang menekankan kepada upaya promosi kesehatan dengan menitikberatkan pada pemberdayaan individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat untuk memelihara dan meningkatkan kesehatannya.
Rita Yulifah - Personal Name
Tri Johan Agus Yuswanto - Personal Name
2
618.2014 Yul k
978-602-1163-40-5
618.2014
Text
Indonesia
Salemba Medika
2015
Jakarta
xii, 154 hlm.: ilus.; 24 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...