Detail Cantuman Kembali

XML

Paradigma Baru Filsafat Pendidikan Islam


Paradigma Baru Filsafat Pendidikan Islam ini diterbitkan atas dasar kebutuhan pengembangan referensi perkuliahan Filsafat Pendidikan Islam bagi mahasiswa yang memeiliki konsentrasi pendidikan terutama pendidikan Islam. Landasan yang digunakan adalah silabi mata kuliah Filsafat pendidikan Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. Amat penting bahwa filsafat pendidikan Islam dipelajari oleh seluruh mahasiswa Fakultas Agama Islam dengan core studi pendidikan, karena mata kuliah ini memberikan kerangka dasar pengembangan praktik pendidikan baik dalam hal pengelolaan maupun pembelajaran. Oleh karenanya akan terasa timpang jika alumni Fakultas Agama Islam tidak mendapatkan kesempatan mengkaji dan merefleksi mata kuliah Filsafat Pendidikan Islam. Karena urgensinya mata kuliah Filsafat Pendidikan Islam bagi para calon praktisi pendidikan Islam, maka hadirnya satu buku tambahan referensi ini diharapkan mampu memberikan kontribusi terhadap terwujudnya sarjana-sarjana pendidikan Islam yang kaffah ilmu, semangat dan keterampilan. Penulis menyadari bahwa buku ini masih kurang dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran membangun sangat diharapkan dari para pembaca, agar dapat meminimalisir kekurangan dari buku ini. Akhirnya saya sampaikan kepada semua pihak atas partisipasi dan dukungan penerbitan buku ini. Semoga Allah sanantiasa membalas amal budi, dan kebaikan kita amiin.
Rahmad Shalahuddin - Personal Name
Mu’adz - Personal Name
978-623-6833-63-6
NONE
Computer File
Indonesia
UMSIDA Press
2020
Sidoarjo
179 Hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...