Detail Cantuman Kembali

XML

Pengauditan Internal


Kecurangan berdampak sangat mahal untuk perusahaan apa pun yang menjadi korban, dan pengendalian internal yang efektif adalah garis pertahanan pertama perusahaan terhadap kecurangan. Ketika seorang auditor internal melihat bukti dari satu atau lebih red flags 360 mungkin sudah waktunya untuk menggali sedikit lebih dalam untuk mengidentifkasi kecurangan. Deteksi kecurangan jauh lebih sulit ketika ada kolusi antara banyak orang. Setiap kali banyak orang terlibat dalam kecurangan yang sama, ada kemungkinan seseorang akan mematahkannya. Sementara kecurangan besar yang melibatkan partisipasi manajemen senior sulit untuk dideteksi.Auditor internal bertanggung jawab untuk membantu mencegah kecurangan dengan memeriksa dan mengevaluasi kecukupan dan efektivitas sistem pengendalian internal.


Nurasik - Personal Name
Santi Rahma Dewi - Personal Name
978-623-6833-56-8
NONE
Text
Indonesia
UMSIDA Press
2020
Sidoarjo
379 Hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...