Detail Cantuman Kembali

XML

Pendidikan IPS SD Kelas Awal


Pendidikan yang berkualitas dapat dicapai melalui aktivitas-aktivitas pembelajaran yang bermutu, salah satunya pembelajaran pendidikan IPS. Anggapan bahwa IPS kurang bermanfaat dibandingkan mata pelajaran lain seperti IPA dan matematika tentu persepsi yang salah. Pandangan tersebut harus diubah karena IPS sama pentingnya dan sama bermanfaatnya dengan mata pelajaran lainnya.Pendidikan IPS di sekolah dasar harus dikemas dan disajikan dengan baik agar para siswa semakin tertarik mempelajari IPS dan merasakan kebermanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini menyajikan materi tentang pendidikan IPS SD kelas awal sehingga dapat dijadikan salah satu acuan bagi mahasiswa maupun guru dalam membelajarkan IPS pada SD kelas awal.
Firdaus Su’udiah - Personal Name
978-623-7578-20-8
NONE
Computer File
Indonesia
UMSIDA Press
2019
Sidoarjo
104 Hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...