Detail Cantuman Kembali
Buku Ajar Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa perangkat lunak (software engineering) bukanlah berbicara tentangbahasa pemrograman untuk membangun sebuah perangkat lunak. Rekayasa
Perangkat Lunak atau RPL adalah suatu bidang profesi yang mendalami cara-cara pengembangan perangkat lunak, termasuk pembuatan, pemeliharaan, manajemenorganisasi pengembangan perangkat lunak, dan sebagainya, atau sebuah profesi dari seorang perekayasa perangkat lunak yang berkaitan dengan pembuatan dan pemeliharaan aplikasi perangkat lunak dengan menerapkan teknologi dan praktik dari ilmu komputer, manajemen proyek, dan bidang-bidang lainnya. Buku ini mudah dipahami kerena disertai studi kasus.
978-602-5914-09-6
NONE
Elektronik/Digital
Indonesia
UMSIDA Press
2018
Sidoarjo
LOADING LIST...
LOADING LIST...