Detail Cantuman Kembali

XML

Sistem Pendukung Keputusan: Pengantar, Contoh Soal dan Pembahasan menggunakan Metode Grafik, Simpleks, SAW, TOPSIS, AHP


Metode AHP atau Analytical Hierarchy process merupakan salah satu model untuk pengambilan keputusan yang dapat membantu kerangka berfikir manusia. Dasar berpikirnya metode AHP adalah proses membentuk skor secara numerik untuk menyusun rangking setiap alternatif keputusan berbasis pada bagaimana sebaiknya alternatif itu dicocokkan dengan kriteria pembuat keputusan. AHP adalah salah satu bentuk model pengambilan keputusan dengan multiple criteria.
Metode SAW merupakan metode yang menggunakan perhitungan atau yang menyediakan jenis-jenis kriteria tertentu yang memiliki bobot hingga nilai akhir yang berbobot akan menjadi keputusan akhir. Perhitungan Simple Additive Weighting (SAW) mengacu pada kriteria masyarakat yang layak menerima sesuai data yang relevan.
Topsis adalah metode pengambilan keputusan multi kriteria dengan dasar alternatif yang dipilih memiliki jarak terdekat dengan solusi ideal positif dan memiliki jarak terjauh dari solusi ideal negatif. Namun, alternatif yang mempunyai jarak terkecil dari solusi ideal positif, tidak harus mempunyai jarak terbesar dari solusi ideal negatif
Rohmat Taufiq - Personal Name
658.4032 Tau s
978-602-318-460-6
658.4032
Text
Indonesia
Mitra Wacana Media
2020
Jakarta
xiv, 154 hlm.: ilus.; 21 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...