Detail Cantuman Kembali
Pemrograman Database MySQL dengan PHP7
Buku ini, menjelaskan langkah-langkah untuk dapat membuat aplikasi database berbasis web. Database yang digunakan adalah MySQL/MariaDB dan bahasa pemrograman PHP 7 versi PHP terbaru. Penjelasan dilakukan secara bertahap, termasuk juga untuk analisis data dan desain aplikasi dan databasenya. Bagaimana langkah-langkah membuat librari fungsi sendiri untuk memudahkan, proses pembuatan aplikasi juga dibahas sehingga setelah selesai membuat aplikasi dari buku ini, kita juga mendapatkan banyak librari fungsi untuk kemudahan dan kecepatan dalam pengembangan aplikasi.
Betha Sidik - Personal Name
005.74 Sid p
978-623-7131-22-9
005.74
Text
Indonesia
Informatika
2020
Bandung
x, 510 hlm.; 24 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...