Detail Cantuman Kembali

XML

Dasar-dasar Pengolahan Air dan Limbah Cair


Buku ini menjelaskan tentang pola dan tata cara pengolahan air dan pengolahan limbah cair. Pengelolahan air merupakan hal yang begitu penting, mengingat air merupakan salah satu yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia. Pengolahan air menjelaskan bagaimana cara agar air yang ada di lingkungan kita kualitasnya terjaga, selain itu, dengan pengolahan air kita bisa menjaga agar tidak terjadi pencemaran air sehingga air tetap bisa dipergunakan untuk berbagai kebutuhan hidup. Diantara cara pengolahan air yang populer yaitu dengan metode pelunakkan air dan dengan metode pemurnian air baku untuk air minum. Pengolahan air dengan metode pelunakkan air menjelaskan tentang kesadahan air, proses soda api, jenis proses soda kapur, proses zeolit (proses permutit) dan metodenya, reaksi-reaksi regenerasi, dan demineralisasi atau penghilangan mineral. Sedangkan pemurnian air baku untuk air minum menjelaskan tentang proses desalinasi air payau dan bagaimana analisis kimia dari air.Pengolahan air dengan metode pelunakkan air dan pemurnian air baku untuk air minum sangat bermanfaat untuk menghindari pencemaran air. Dengan metode tersebut kita akan mampu mengetahui berbagai macam pencemaran dan cara pengendalian pencemaran air, termasuk pencemaran udara yang ditimbulkan dari emisi.
Bambang Hari Prabowo - Personal Name
628.43 Pra d
978-602-5717-66-6
628.43
Text
Indonesia
Manggu Makmur Tanjung Lestari
2019
Bandung
xiv, 178 hlm.: ilus.; 25 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...